Assalamualaikum, Wr.Wb
Salam Olahraga untuk anak anak bu guru kelas 1 sd al azhar 2 bandar lampung
Apa kabar anak sholeh sholeha bu guru
mudah-mudahan kalian dalam keadaan sehat ya...
Hari / tanggal : Kamis, 24 Oktober 2024
Kelas. : 1 A,B, dan C
Materi. : P5
Jenis Kegiatan : Tatap Muka dan Tugas Mandiri
Tanggal Pelaksanaan : Kamis, 24 Oktober 2024
Waktu : 1 x pertemuan
Materi : Membuat aksesoris kalung adat Lmapung (kalung papan jajar)
Peran Pendidik : Fasilitator dan Narasumber
Persiapan:
1. Pendidik menyiapkan video pembelajaran tentang cara mmebuat kalung papan jajar
Pelaksanaan:
1. Pendidik gambar contoh kalung papan jajar
2. Pendidik menampilkan cara membuat kalung papan jajar dari bahan kardus: https://youtu.be/NYuqbnbZV1k?si=nkz1I4NEoXRWQV9Y
3. Pendidik memberikan penjelasan sederhana mengenai cara membuat kalung papan jajar
4. Bersama Pendidik, peserta didik mencoba membuat kalung papan jajar dari kardus seperti yang ada pada video.
LEMBAR KERJA PERTEMUAN 11
MEMBUAT SKETSA MAHKOTA SIGER DAN KOPIAH EMAS
Alat dan Bahan:
· Kardus
· Pensil
· Penggaris
· Spidol
· Gunting
Langkah-Langkah:
1. Peserta didik menyiapkan alat dan bahan
2. Pendidik memberikan gambar contoh kalung papan jajar kepada peserta didik
3. Peserta didik mulai membuat sketsa sesuai dengan contoh gambar dan video.
4. Setelah menjadi sketsa, peserta didik menebalkan garis mengikuti sketsa.ss
5. Peserta didik mengguting kardus mengikuti sketsa tersebut.
📌Refleksi dan Kesimpulan Pembelajaran
Tidak ada komentar:
Posting Komentar